Kategori : Berita


Berita

Latihan Memanah, Para Santri Terlihat Sangat Antusias

Para santri putra Dayah Al ‘Athiyah Tahfizh Al Qur’an Banda Aceh terlihat sangat bersemangat dalam kegiatan latihan memanah perdana di asrama putra, demikian disampaikan oleh koordinator Program Memanah, Ust Syarifuddin, di komplek Asrama Putra Dayah Al ‘Athiyah, Desa Leu Blang, Darul Imarah, Aceh Besar, Selasa (2/4/2019). &ldquo...

Selengkapnya


Berita

Pendaftaran Online Beasiswa Santri Dalam Dan Luar Negeri Sudah Dibuka

Pendaftaran Program Beasiswa Santri Berprestasi (PBSB) tahun 2019 sudah dibuka. Ada dua pilihan beasiswa, perguruan tinggi di dalam dan luar negeri. “Secara resmi, masa registrasi PBSB tahun 2019 dibuka pada hari ini, 1 April 2019,” ujar Direktur Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren, Ahmad Zayadi di Jakarta, Senin (01/04). Menurut ...

Selengkapnya


Berita

MA Babun Najah Mengikuti Simulasi II UAMBN-BK 2019

Dayah Modern Babun Najah kelas 3 Madrasah Aliyah mengikuti Simulasi kedua sebagai syarat untuk mengikutu ujian tahap akhir Nasional berupa UAMBK-BN. Dalam hal ini, seluruh Santri kelas 3 dibagi dalam tiga sesi, persesi terdiri dari 48 santri dengan jumlah santri secara keseluruhan mencapai 145 santri. Pelasksanaan Simulasi kedua ini berlangsung di...

Selengkapnya


Berita

Hari Pertama Penerimaan Santri Dayah Babun Najah Membludak

Senin, 25 Febuari 2019 merupakan hari pertama dibukanya pendaftaran santri baru Dayah Modern Babun Najah. Sejak jam 08.00 wib para pendaftar yang didampingi walinya mulai memenuhi perkarangan Dayah, nampak kenderaan berjejeran terparkir baik roda dua maupun roda empat di tengah lapangan mini Komplek Dayah Babun Najah. Membludaknya warga yang mendaf...

Selengkapnya


Berita

Pendidikan Hafidz-Hafidzah Terus Tumbuh Di Kota Gemilang

Suara riuh bacaan ayat-ayat suci Alquran terdengar hingga pintu pagar Masjid Baitusshalihin, Ulee Kareng, Kota Banda Aceh. Dari halaman masjid, Senin pekan lalu, terlihat jelas, anak-anak pria dan wanita sibuk menghafal ayat demi ayat, sambil memengang masing-masing satu kitab suci Alquran di tangan. Mereka telah dikelompokkan dengan jumlah 10 an...

Selengkapnya