Kategori : Berita


Berita

Buka Liga Gemilang, Ini Tujuan Aminullah

Walikota Banda Aceh, H Aminullah Usman SE Ak MM membuka secara resmi turnamen sepakbola yang dilabeli ‘Liga Gemilang’ di Stadion H Dimurtala Lampineung, Sabtu malam (9/12/2017). Saat memberikan sambutannya, Aminullah mengungkap beberapa poin tujuan dari digelarnya Liga Gemilang yang diikuti 9 Klub dari 9 Kecamatan tersebut. Tujuan yan...

Selengkapnya


Berita

Meriahkan HDI, 200 Penyandang Disabilitas Di Banda Aceh Ikuti Aneka Lomba

Sedikitnya 200 penyandang disabilitas di Banda Aceh mengikuti Hari Disabilitas Internasional 2017. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Staf Ahli Walikota Bidang Hukum dan Politik, Dwi Putrasyah, Sabtu (9/12/2017).  Ketua panitia peringatan Hari Disabilitas Internasional (HDI) menyampaikan, kegiatan ini dimulai dengan long march dari Taman S...

Selengkapnya


Berita

Daftar Pemenang Sayembara Menulis Santri Aceh Tahun 2017

IKATAN Penulis Santri Aceh (IPSA) selaku panitia lomba sayembara menulis karya ilmiah populer opini santri se-Aceh tahun 2017, secara resmi mengumumkan para pemenang di gedung pasca sarjana UIN Ar-Raniry Banda Aceh, Rabu (8/11/2017). Pengumuman pemenang lomba dari kalangan satri se-Aceh tersebut juga digelar bersamaan dengan seminar nasional denga...

Selengkapnya


Berita

Amin-Zainal Pimpin Rombongan Pawai Budaya Nusantara

Walikota Banda Aceh, H. Aminullah Usman SE, Ak, MM dan Wakilnya Drs. H. Zainal Arifin memimpin delegasi Kota Banda Aceh pada kegiatan Pawai Budaya Nusantara Apeksi XII yang digelar di Malang, Jawa Timur, Rabu (19/7/2017). Pawai Budaya memulai start di Jl Ijen tepatnya didepan Katedral dan finish di Jl Semeru. Pawai ini juga diiukti oleh 98 Kota se...

Selengkapnya