Ustaz Somad Disambut Gegap Gempita Di Aceh
Penceramah kondang asal Pekan Baru, Riau, Ustaz Abdul Somad Lc MA yang sempat ditolak dan dideportasi oleh otoritas Hongkong disambut gegap gempita oleh masyarakat Aceh, sejak dari penyambutan di Bandara SIM Blangbintang hingga tampil mengisi tasiah pada zikir internasional memperingati 13 tahun tsunami di Taman Ratu Saifiatuddin, Banda Aceh malam ...
Selengkapnya