Kategori : Berita


Berita

Banda Aceh Dan Jepang Jalin Kerja Sama Di Bidang Pendidikan

Pemerintah Kota Banda Aceh dan Artline Shachihata -perusahaan alat tulis kantor dan sekolah- asal Nagoya, Jepang, bersepakat untuk menjalin kerja sama di bidang pendidikan. Beberapa program yang dikerjasamakan yakni peningkatan kapasitas pelajar dan guru, pemberian beasiswa, dan pelatihan bahasa Jepang.Komitmen kerja sama kedua belah pihak dit...

Selengkapnya


Berita

Tgk Abrar, Santri Dayah Yang Punya Keahlian Desain Gambar

Terus bergerak, menggapai mimpi nan cemerlang, ini lah pesan ku pada Santri Dayah Liwaul Mukhlisin Gampong Lamlagang Banda Aceh, pagi ini. Para punggawa Disdik Dayah Banda Aceh terus melihat, mendengar serta memperjuangkan asa para pencinta ilmu agama.  Bagi kami jabatan adalah amanah, dan amanah itu wajib dijalankan secara tulus dan optimal. ...

Selengkapnya


Berita

Pemko Banda Aceh Akan Kirim Guru Belajar Ke Malaysia

Pemerintah Kota Banda Aceh akan mengirimkan guru-guru untuk belajar ke Malaysia. Langkah ini dilakukan dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan di kota Banda Aceh. Hal ini disampaikan Wakil Walikota Drs H Zainal Arifin, Selasa (16/1/2018) saat membuka sosialisasi Program Pendidikan S2 dan S3 University Pendidikan Sultan Idris (UPSI), Perak Malaysi...

Selengkapnya


Berita

PKK, Dekranasda, Dan Dharma Wanita Banda Aceh Peringati Maulid Nabi

Tim Penggerak PKK, Dekranasda, dan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Banda Aceh menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1439 H di Pendopo Wali Kota Banda Aceh, Senin (15/1/2018). Mengangkat tema "Aktualisasi Suri Tauladan Rasulullah dalam Pendidikan Karakter", acara yang dirangkai dengan penyerahan santunan kepada puluhan anak yatim tersebu...

Selengkapnya


Berita

Cahaya Gemilang Itu Ada Di Pojok Dayah Mini Aceh

Cuaca Kutaraja cukup bersahabat, kami para punggawa Disdik Dayah Banda Aceh punya cara istimewa dalam menghimpun ide cemerlang. Ada kalanya ide itu muncul di saat melakukan kontemplasi, open isu aktual via email, sosmed Tgk. Dayah bahkan terkadang lewat bincang ringan di warung kopi. Ya, bayak cara dalam meramu gagasan yang pada akhirnya menjadi ke...

Selengkapnya