Disdik Dayah Banda Aceh, Utuskan 3 Wakil Dayah Ikuti Aneka Lomba Santri Se-Aceh
Dalam Rangka Memeriahkan Hari Santri Nasional yang jatuh pada tanggal 22 Oktober 2018 yang lalu, Dinas Pendidikan Dayah Aceh menggelar Kegiatan Perlombaan Antar Santri. Acara yang berlangsung selama 4 hari ini dibuka langsung Oleh Kepala Dinas Pendidikan Dayah Aceh Usamah El-Madny SAg MM Rabu (14/11) Malam di Hotel Grand Aceh Syariah Lamdom, Banda ...
Selengkapnya