Kategori : Berita


Berita

Aminullah Terima Penghargaan Smart City Dari Menteri Kominfo

Walikota Banda Aceh, Aminullah Usman menerima penghargaan Gerakan Menuju 100 Smart City dari Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Republik Indonesia. Penghargaan tersebut diterima langsung Aminullah pada acara pemberian penghargaan (Awarding) di Balai Sudirman, Menteng Dalam, Jakarta selatan, Rabu (6/11/2019) pagi.  Penghargaan i...

Selengkapnya


Berita

8 Dari 20 Santriwan Kelas X Mampu Menghafal 5 Juz Selama 3 Bulan

Sebanyak 8 orang santri putra kelas x mampu menghafal diatas 5 Juz selama 3 bulan, hal itu terlihat dari laporan Hasil rekap hafalan santri kelas X (putra) per 3 bulan.Leu Blang, Darul Imarah, Aceh Besar, Minggu (3/11/2019) mudah mudahan semangat ini mampu mengalirkan kepada santri yang lainnya. Adli mardha ( 7 ½ juz) T haikal rezekina ...

Selengkapnya


Berita

Aminullah: Asessor Kemenkominfo Dukung Masterplan Smart City Banda Aceh

Tim asessor evaluasi smart city tahap II tahun 2019 yang terdiri dari unsur Kemenkominfo, akademisi UGM, dan sejumlah unsur lainnya menyatakan dukungannya terhadap Masterplan Smart City Banda Aceh. Kota Banda Aceh sendiri terpilih sebagai salah satu pilot project Gerakan Menuju 100 Smart City Indonesia. Dan Selasa (5/11/2019) pagi tadi di Balai S...

Selengkapnya


Berita

Banda Aceh Raih Penghargaan Pelayanan Publik Dari Menpan RB

Pemerintah Kota Banda Aceh kembali mengukir prestasi di tingkat nasional. Kali ini, bidang pelayanan publik di Ibukota Provinsi Aceh mendapat apresiasi dari Kementerian PAN-RB. Dua Satuan Kerja Perangkat Kota (SKPK) Banda Aceh berhasil menyabet penghargaan Role Model Penyelenggara Pelayanan Publik Kategori “Sangat Baik” Tahun 2019. Sem...

Selengkapnya